Cara Membuat Database
Database bisa dikatakan suatu kumpulan dari data yang disimpan dan di atur atau di kelompokan dan juga di organisasikan dengan type masing masing dari data tersebut agar membuat waktu jadi lebih efisien dan mudah dalam pengambilan data yang telah disimpan. database yang mengatur menyimpan dan memodifikasi ini sering di artikan dalam bahasa kerennya DBMS ( Database Management System ), banyak sekali software DBMS ini yang bisa anda gunakan diantarannya :
- Sql Server
- Ms Access
- Oracle
- Mysql
- Postgree Sql
dan masih banyak lagi sofware DBMS lainnya yang bisa anda gunakan, nah penulis akan membahas database yang menggunakan mysql, bagaimana cara membuat database menggunakan mysql dan membuat tabel-tabelnya.
1. Cara Membuat Database
untuk cara membuat database di mysql ini ada 2 cara yaitu dengan menggunakan console atau menggunakan commant prompt disini penulis akan membahas yang menggunakan commant prompt untuk membuat database menggunakan commant prompt sangatlah mudah namun silahkan lihat cara masuk mysql melalui command prompt di SINI dan cukup dengan mengetikan >> create database diikuti dengan nama database yang akan anda buat maka database sudah berhasil dibuat jika anda ingin membuat database menggunakan phpmyadmin bisa lihat tutorialnya di SINI untuk lebih jelasnya silahkan lihat pada gambar berikut :
2. Cara Membuat tabel di dalam database
untuk membuat tabel didalam database anda harus menggunakan database tersebut terlebih dahulu dengan cara ketikan >>use database; dan ketikan scrip seperti pada gambar di bawah :
inti dari membuat tabel pada gambar di atas ditunjukan pada nomer 3 yaitu membuat tabel admin pada bagian nomer 4 untuk melihat tabel yang ada di dalam database android untuk melihat lebih detail anda bisa ketikan script berikut >>desc admin ; maka akan tampil seperti gambar berikut :
mudah mudahan bermanfaat
eror terus,, nih
ReplyDeleteerornya gmn mbak....?
Delete